Lowongan Kerja Kemendikbudristek

Lowongan Kerja Kemendikbudristek

Kemendikbudristek (Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi) kementerian dalam Pemerintah Indonesia yang menyelenggarakan urusan di bidang pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, pendidikan menengah, pendidikan vokasi, dan pendidikan tinggi; pengelolaan kebudayaan; pengembangan riset dan teknologi.

Kementerian ini berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden Indonesia, serta dipimpin oleh seorang Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek).

Visi

"Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi mendukung Visi dan Misi Presiden untuk mewujudkan Indonesia Maju yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian melalui terciptanya Pelajar Pancasila yang bernalar kritis, kreatif, mandiri, beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak mulia, bergotong royong, dan berkebinekaan global"

Misi

  • Mewujudkan pendidikan yang relevan dan berkualitas tinggi, merata dan berkelanjutan, didukung oleh infrastruktur dan teknologi.
  • Mewujudkan pelestarian dan pemajuan kebudayaan serta pengembangan bahasa dan sastra.
  • Mengoptimalkan peran serta seluruh pemangku kepentingan untuk mendukung transformasi dan reformasi pengelolaan pendidikan dan kebudayaan. 

Lowongan Kerja CPNS Kemendikbudristek September 2024


Seleksi Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Tahun Anggaran 2024

Alokasi Formasi :

Info Rekrutmen :

  • Detail Informasi CPNS Kemendikbudristek Dapat Kamu Download➚
  • Setiap Lowongan Kerja Tidak Pernah Meminta Biaya Dalam Bentuk Apapun
  • Perusahaan Tidak Pernah Bekerjasama Antar Internal/Pegawai Untuk Menjamin Kelulusan Calon Pelamar Kerja
  • Kemendikbudristek Tidak Pernah Bekerjasama Dengan Travel Agent Manapun Terkait Proses Penerimaan Karyawan

Cara Melamar Kerja:

Kalian tertarik dengan posisi diatas maka perhatikan kualifikasi yang di minta dan segeralah melengkapi berkas lamaran kerja yang paling relevan akan posisi dan kualifikasi diatas. Lowongan kerja Kemendikbudristek dapat kamu kirim secara online;


Pendaftaran Ditutup Hingga, 06 September 2024
LihatTutupKomentar